Kursus ini secara khusus mempelajari Hardware dan Software sebuah komputer. Target kursus ini peserta mampu merakit komputer, mengatasi kerusakan komputer, dan troubleshooting.
Dengan mengikuti pelatihan ini peserta dapat memiliki kemampuan:
  1. Memahami Konsep Dasar tentang perangkat lunak (Software) & perangkat keras (Hardware) Komputer. 
  2. Memahami prosedur dan proses Installasi komponen peralatan hardware & software pada PC.
  3. Dapat mengenali berbagai jenis Motherboard, Prosesor, Memory, Harddisk, dan Operating System yang digunakan. 
  4. Merakit dan memperbaiki periferal komputer dengan konsep stand alone maupun jaringan. 
  5. Dapat melakukan Installasi & konfigurasi Operating System sesuai dengan kebutuhan. 
  6. Dapat mendiagnosa dan mengatasi kesalahan-kesalahan yang sering terjadi pada sistem komputer PC, baik secara hardware maupun software serta solusinya.

Materi Pelatihan

  1. Mengenal Bagian dan Komponen Komputer: Mainboard, Processor, Harddisk, RAM, dll
  2. Persiapan Perakitan Komputer: memilih Casing, Mainboard, Memori, Processor, Kartu Grafik (VGA), dll
  3. Membuat Partisi dan Memformat Harddisk
  4. Menginstal Sistem Operasi Windows XP, Windows 7 dan Program Aplikasi Standar
  5. Instalasi Drivers Mainboard, dll
  6. Instal Ulang Windows Tanpa Driver
  7. Troubleshooting pada Mainboard, Processor, RAM, Hardisk, Windows XP/7
  8. Antivirus dan update, recovery file terkena virus
  9. Basmi Virus TANPA ANTIVIRUS
  10. Backup data dari komputer yang tidak mau masuk windows (Gagal System)
  11. Instal Windows tercepat +/- 5 Menit, Backup System
  12. Instal ulang Windows XP/7 pakai Flashdisk (Membuat Bootable Flashdisk)
  13. LIVE CD
  14. Membackup Password Windows 7
  15. Modifikasi tampilan Windows
  16. Teknik menjebol password / proteksi Windows Xp dan Windows 7
  17. Teknik menjebol DeepFreeze
  18. Memproteksi system, Folder dan Partisi
  19. Menjadikan LAPTOP sebagai HOTSPOT Area
  20. Jaringan Komputer dasar
  21. Menghitung biaya perakitan komputer dan usaha jual beli/servis komputer

Waktu

12 Sesi x @ 90 Menit

Biaya

  1. Reguler Rp.350.000,- (3 orang)
  2. Private Rp.650.000,-